Contoh Soal PAS Kimia Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013

Untuk persiapan Penilaian Akhir semester pelajaran Kimia ini memang harus ekstra. Pasalnya banyak sekali orang yang menganggap kalau pelajaran satu ini sedikit rumit. Nah, untuk itu bisa langsung menyimak contoh soal PAS Kimia kelas 12 semester 2 yang ada di dalam artikel ini.

Memang ketika kita ada materi yang masih kurang dipahami pastinya kita akan mencari banyak hal untuk mempelajarinya. Seperti mencari bahan untuk mempelajari materi-materi tersebut. Namun, jika memang pembaca ini merupakan salah satu orang yang suka mengerjakan soal, kami akan sampaikan di bawah ini.

Ada bentuk soal pilihan ganda yang nantinya akan ayovaksindinkeskdi.id berikan untuk pembaca. Bukan hanya ada pertanyaanya saja, tetapi akan ada juga kunci jawabannya. Jadi, bisa langsung menyimak pembahasan yang selengkapnya di bawah ini.

Contoh Soal PAS Kimia Kelas 12 Semester 2 Pilihan Ganda

contoh-soal-pas-kimia-kelas-12-semester-2

Soal di bagian pertama ini harus siswa baca dengan teliti agar bisa mendapatkan jawaban yang benar dan tidak terkecoh dengan pilihan jawaban yang salah lainnya.

1. Di bawah ini ada beberapa kegunaan dari senyawa eter yang benar adalah …

a. Sebagai pelarut untuk senyawa dan juga obat bius
b. Pendingin AC dan pelarut senyawa
c. Anti septik dan pendingin AC
d. Obat bius dan anti septik
e. Semua jawaban benar

2. Berapakah nilai dari pH hidrolisis garam NaCN sebanyak 0,01 M (Ket. KaHCN = 1 x 10-10) …

a. 9
b. 10
c. 5
d. 7
e. 8

3. Faktor-faktor yang ada di bawah ini merupakan faktor pengaruh dari laju reaksi, kecuali …

a. Luas dari permukaan
b. Tekanan
c. Warna
d. Tekanan.
e. Volume

3. Pemanfaatan sifat koagulasi yang benar di bawah ini adalah …

a. Sebagai proses pencucian darah untuk penderita sakit gagal ginjal
b. Untuk pengobatan sakit perut dengan menggunakan norit
c. Sorot lampu mobil di udara yang sedang berkabut
d. Untuk pemutihan di gula pasir
e. Pengolahan karet dari bahan lateks

4. Di bawah ini terdapat beberapa pernyataan. Manakah pernyataan yang bukan merupakan sifat dari benzena …

a. Dapat terlarut di dalam CCl4 dengan jumlah yang tertentu
b. Merupakan suatu senyawa yang stabil dan juga gampang untuk bereaksi
c. Merupakan suatu senyawa yang stabil dan juga sukar untuk bereaksi
d. Mudah terlarut dengan menggunakan air
e. Merupakan suatu senyawa yang tidak stabil dan mudah bereaksi

5. Di bawah ini terdapat 4 jenis zat.
1) Garam
2) Oksigen.
3) Air
4) Susu.
Dari zat di atas manakah pasangan zat yang jika dicampurkan akan bisa menghasilkan koloid emulsi …

a. 4) dan 1)
b. 2) dan 3)
c. 3) dan 1)
d. 2) dan 4)
e. 2) dan 1)

Soal Pilihan Ganda Kimia Lainnya

Setelah mengerjakan soal di atas, bisa melanjutkan untuk mengerjakan soal yang ada di bagian ini juga. Berikut merupakan contoh soalnya.

6. Di bawah ini yang merupakan salah satu golongan zat ester adalah …

a. Lemak
b. Steroid
c. Lilin
d. Minyak
e. Essen

7. Terdapat sebuah larutan yang terlarut dengan pH = 2, yaitu larutan H2SO4. Berapa kalikah harus diencerkan jika ingin menghasilkan pH menjadi 4 …

a. 5 kali
b. 7 kali
c. 9 kali
d. 10 kali
e. 2 kali

8. Perhatikan atom-atom yang ada di bawah ini!
(1) Ca.
(2) Zn
(3) Ni.
(4) Ar
(5) F
Dari atom yang ada di atas, manakah pasangan atom yang akan bisa membentuk senyawa berikatan ionik …

a. (2) dan (3)
b. (1) dan (3)
c. (4) dan (5)
d. (1) dan (4)
e. (5) dan (1)

9. Di pilihan yang ada di bawah ini, manakah larutan yang memiliki jenis larutan asam kuat …

a. NaOH
b. Mg(OH)2
c. CH3COOH
d. H2SO4
e. NaCl

10. Jika KOH (Kalium Hidroksida) dengan C2H5Cl (etil klorida) dicampurkan, maka hasil reaksinya adalah …

a. Propanol
b. Etanal dehid
c. Asam propanoat
d. Asam etanoat
e. Metana

Kunci Jawaban Soal PAS Kimia Kelas 12 Semester 2

contoh-soal-pas-kimia-kelas-12-semester-2

Jika pembaca sudah selesai mengerjakan semua pertanyaan yang ada di atas, maka sekarang ini akan bisa langsung melihat kunci jawabannya. Kunci jawaban ini akan berguna untuk memeriksa jawaban yang kamu buat apakah sudah benar atau masih ada yang salah. Berikut kunci jawabannya.

  1. a. Sebagai pelarut untuk senyawa dan juga obat bius
  2. b. 10
  3. b. Untuk pengobatan sakit perut dengan menggunakan norit
  4. c. Merupakan suatu senyawa yang stabil dan juga sukar untuk bereaksi
  5. d. 2) dan 4)
  6. e. Essen
  7. a. 5 kali
  8. b. (1) dan (3)
  9. d. H2SO4
  10. c. Asam propanoat

Jika sudah mendapatkan jawabannya sekarang bisa tahu berapa nilai untuk pengerjaan soal di atas. Itulah contoh soal PAS Kimia kelas 12 semester 2. Semoga bisa membantu pembaca yang ingin belajar.

Baca Juga Artikel Lainya :