Contoh Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 + Jawaban

Wah jika berada dalam masa sekolah pastinya semua akan terasa sangat cepat. Seperti ujian penilaian akhir semester yang tiba-tiba datang. Untuk itu para pelajar memang harus mempersiapkan diri dengan sangat baik. Hanya perlu menyimak contoh soal PAS Matematika kelas 9 semester 1.

Nantinya para pelajar akan bisa mengerti berbagai materi tanpa harus melakukan kegiatan membaca seluruh materinya. Karena memang ada sebagian siswa yang lebih nyaman belajar menggunakan pertanyaan di bandingkan dengan belajar langsung dari penjelasan materi.

Maka dari itu harus simak terus artikel pendidikan ini, karena sudah kami sediakan beberapa pertanyaannya. Untuk memudahkan para pelajar ataupun guru yang ingin memberikan latihan ujian. Lengkap dengan kunci jawaban yang ada dalam artikel ini agar memudahkan pembelajaran.

Contoh Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Jawabannya

contoh-soal-pas-matematika-kelas-9-semester-1

Kalau sudah memasuki bulan-bulannya ujian tentu siswa harus rajin melakukan kegiatan belajar. Agar nantinya jika sudah masuk pada waktu ujiannya tidak kesulitan dalam menghadapi setiap pertanyaannya. Tentu latihan ujian juga kadang di butuhkan untuk membuat persiapan yang matang.

Latihan ujian menggunakan Contoh Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 yang ada disini. Akan membantu memudahkan para pelajar karena akan mendapatkan kunci jawaban sekaligus. Nah kalau begitu bisa langsung saja simak beberapa pertanyaan pilihan gandanya di bawah.

1. 2 x2 – 3 x + 1 = 0 jenis akar persamaan kuadrata dari persamaan yang ada di samping adalah …

a. akar yang imajiner
b. akar yang berbeda
c. akar yang sama
d. akar yang lebih dari dua
e. akar yang kembar dan bersamaan

2. Penyederhanaan yang benar dari c8 : c5 yang benar adalah …

a. c13
b. c5
c. c1
d. c3
e. c4

3. Terdapat persamaan y = x2+8x+15
Tentukan nilai minimum dari persamaan yang ada di atas …

a. y =1
b. y =-1
c. y =-2
d. y =-3
e. y =3

4. x2 + 2x + 5 = 0 merupakan salah satu persamaan kudrat yang memiliki …

a. kedua akar sama pesis
b. dua akar berbeda
c. dua akar kebalikan
d. dua akar kembar
e. kedua akar tidak berbeda

5. Mengalikan kedua bilangan akan menghasilkan jumlah y = maksimum, tetapi jika ditambahkan akan menghasilkan jumlah 30. Kira-kira berapakah angka-angka yang di maskud dalam soal …

a. 15 dan 15
b. 15 dan 10
c. 17 dan 13
d. 12 dan 18
e. 15 dan 8

Contoh Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 Lainnya

6. Di bawah ini yang merupakan bentuk dari grafik fungsi kuadrat adalah …

a. memanjang lurus
b. oval
c. melingkar
d. seperti satelit
e. parabola

7. Jika kita memiliki bilangan nol (0) dan akan dipangkatkan dengan bilangan positif dan bulat akan menghasilkan bilangan …

a. bilangan negatif
b. bilangan genap
c. bilangan ganjil
d. bilangan nol
e. bilangan positif

8. Rona memiliki tugas untuk mengukur lapangan sekolah. Yang mana halaman sekolah rona berbentuk persegi panjang.Diketahui panjang lapangan adalah T meter dan lebar lapangan mencapai 3 meter kurang dari panjang lapangan tersebut. Jika keliling lapangan adalah 34 meter, tentukan panjang dan juga lebar dari lapangan tersebut secara berturut …

a. P = 7 meter, L = 4 meter
b. P = 13 meter, L = 10 meter
c. P = 10 meter, L = 7 meter
d. P = 12 meter, L = 9 meter
e. P = 11 meter, L = 8 meter

9. 2,71266 x 107 merupakan bentuk baku dari ….

a. 27.126.600
b. 2.712.660
c. 271.266.000
d. 2.7.126.600
e. 2.071.266

10. Tentukan persamaan di bawah yang memiliki persamaan kudrat dengan akar yang sama ….

a. x2 + 6x – 12 = 0
b. 2x – 8x + 4 = 0
c. x2 + 6x – 33 = 0
d. x2 + 6x – 44 = 0
e. 2x + 3x + 12 = 0

Jawaban Dari Contoh Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 Di Atas

contoh-soal-pas-matematika-kelas-9-semester-1

Nah di bawah ini sudah kami sediakan beberapa kunci jawaban yang bisa pelajar gunakan untuk mengoreksi jawabannya. Agar nanti saat ada kesalahan bisa memperbaikinya dan semakin paham dengan materinya. Kalau begitu langsung saja berikut merupakan beberapa kunci jawaban dari pertanyaan pilihan ganda di atas :

  1. b. akar yang berbeda
  2. d. c3
  3. b. y =-1
  4. b. dua akar berbeda
  5. a. 15 dan 15
  6. e. parabola
  7. d. bilangan nol
  8. c. P = 10 meter, L = 7 meter
  9. a. 27.126.600
  10. e. 2x + 3x + 12 = 0

Itu dia Contoh Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 untuk menunjang kegiatan belajar. Yang ingin mendapatkan latihan ujian juga bisa terus menyimak artikel ini, karena bisa mendapatkan banyak pertanyaan yang berkaitan dengan pelajaran. Semoga semua pertanyaan di atas dapat membantu kegiatan belajar siswa.

Baca Artikel Lainnya :