11 Maret Memperingati Hari Apa Di Indonesia Tahun 2023

11 Maret Memperingati Hari Apa – Indonesia memang banyak cerita sejarah yang pernah terjadi dinegaranya. Jadi tidak heran jika beberapa tanggal yang ada memiliki momentum sendiri disetiap tahunnya.

Seperti tanggal yang ingin kita bahas kali ini, dimana merupakan 1 dari sekian banyak tanggal yang memiliki cerita sejarahnya. Mungkin beberapa dari kamu belum mengenal apa itu supersemar.

Jadi jangan lewatkan beberapa bagian informasi dari kami dibawah ini, sebab selain peringatan kami juga akan memberikan informasi seputar sejarahan. Yang tentu saja terjadi ditanggal 11 maret, simak selengkapnya sebagai berikut!

11 Maret Memperingati Hari Peristiwa Supersemar

supersemar

Hari peristiwa supersemar atau biasa dikenal sebagai Surat perintah sebelas maret. Merupakan sebuah peristiwa yang terjadi pada tanggal 11 maret 1966. Peristiwa ini juga dianggap oleh sebagian masyarakat sebagai peringatan tentangnya.

Surat perintah tersebut berisikan surat yang ditandatangani oleh presiden soekarno pada tahun 1966. Yang dimana tentang pemberian mandat terhadap Letnan Jenderal Soeharto.

Perintah atau mandat tersebut untuk mengambil segala tindakan yang dianggap perlu. Dengan tujuan utama untuk mengatasi situasi keamanan dan kestabilan pemerintahan yang buruk pada masa itu.

Yang dimana merupakan masa pembersihan setelah terjadinya gerakan 30 september atau biasa dikenal dengan G30S PKI. Pada saat itu Letnan Jenderal Soeharto menjabat sebagai Panglima Operasi Keamanan Dan Ketertiban.

Peristiwa ini juga sebagai penanda bahwa peralihan kekuasaan orde lama yang dipimpin soekarno. Ke masa Orde Baru yang dipimpin oleh Soeharto. Setelah dibersihkan dari unsur PKI.

Maka Supersemar berubah menjadi MPRS atau Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara. Yang sekarang kita kenal sudah berubah menjadi Majelis Permusyawaratan Rakyat atau MPR.

Perlu kamu ketahui walaupun ini merupakan sebuah peristiwa perkembangan negara indonesia. Namun banyak masyarakat bahkan hingga saat ini menyebutkan jika 11 maret merupakan hari peringatan supersemar setiap tahunnya.

Dengan begitu ini menjadi jawaban dari pertanyaan 11 Maret Memperingati Hari Apa Di Indonesia Tahun 2023.

11 Maret Memperingati Hari Budaya Muslim Sedunia

hari budaya muslim

Hari Budaya Muslim Sedunia atau dengan nama lainnya World Day of Muslim Culture Peace Dialogue and Film. Peringatan ini merupakan salah satu peringatan seluruh dunia yang dirayakan pada tanggal 11 maret disetiap tahunnya.

Peringatan ini dibentuk dengan tujuan untuk menonjolkan keindahan budaya Muslim. Dan juga keindahan ayat, hari budayanya, perdamaian kepada seluruh muslim. Serta penggunaan dialog, dan film muslim diseluruh dunia.

Adapun tujuan lainnya tentang hari peringatan ini adalah untuk membangun jembatan pemahaman antar umat beragama. Terlepas dari denominasi, ras, dan untuk membantu menggambarkan budaya muslim yang benar.

Agama Islam adalah salah satu agama yang penyebarannya paling cepat di dunia. Budaya Muslim yang tersebar di seluruh dunia selain dari bangsa arab bisa kita temukan di India, Persia, Turki, dan Indonesia.

Menurut sumber yang kami baca peringatan ini dimulai dan dibentuk pada tahun 2010 lalu. Oleh seorang penulis, beliau mendeklarasikan hari peringatan khusus yang didedikasikan untuk menginformasikan, berbagi. Dan mendiskusikan budaya Muslim.

Jadi jika kamu merupakan salah satu dari bagian umat islam, kamu bisa loh ikut merayakan perayaan ini dengan acara keagamaan. Sebab terlepas dari peringatan ini, acara keagamaan mampu meningkatkan kekuatan spiritualmu!

Dengan demikian peringatan ini menjadi salah satu materi dari 11 maret memperingati hari apa. Selanjutnya jangan lewatkan informasi lainnya tentang tanggal yang satu ini, sebab banyak sejarah menarik yang wajib kamu ketahui.

11 Maret Memperingati Hari Bersejarah Apa Di Dunia ?

sejarah 11

Bukan hanya hari peringatan saja loh guys, tetapi ada peristiwa bersejarah lainnya yang wajib kamu simak. Sebab beberapa sejarah dibawah ini bukan hanya diindonesia saja, namun rangkuman dari seluruh dunia.

11 Maret 2020 Sejarah Covid-19

Sampai saat ini dibeberapa negara termasuk indonesia masih waspada akan bahayanya virus yang satu ini. Sudah beberapa tahun ini kita menghadapi yang namanya covid 19 alias virus corona.

Namun taukah kamu bahwa sejarahnya WHO menetapkan pandemi global pada tanggal 11 maret 2020.

11 Maret 2013 Sejarah Sejarah Referendum

Bagi kamu yang belum tahu apa itu referendum. Referendum adalah suatu proses pemungutan suara secara menyeluruh. Dalam upaya untuk mengambil sebuah keputusan, terutama keputusan politik yang memengaruhi suatu negara.

Pada tanggal 11 maret 2013, warga kepulauan Faikland atau Malvinas memutuskan untuk tetap menjadi bagian dari wilayah inggris.

11 Maret 2012 Peristiwa Penembakan

Peristiwa penembakan juga pernah terjadi pada tanggal ini tepatnya ditanggal 11 maret 2012. Yang dimana seorang prajurit Amerika Serikat menembak mati 16 warga sipil di Distrik Panjwayi. Afghanistan.

11 Maret 2011 Tsunami & Gempa Dahsyat Jepang

Bencana alam memang tidak bisa dihindari dan salah satu bencana paling mematikan biasanya datang dari alam. Seperti pada kejadian yang dialami oleh jepang, yang dimana terjadi pada 11 maret 2011.

Tohoku 2011 adalah sebuah bencana gempa bumi yang disebutkan berkekuatan 9,0 skala richter yang terjadi dijepang. Gempa tersebut mengakibatkan gelombang tsunami setinggi 10 meter.

Dengan demikian itu menjadi sejarah sendiri bagi jepang. Karena gempa dengan kekuatan tersebut merupakan gempa paling dahsyat yang pernah dialami jepang sepanjang sejarah.

11 Maret 2004 Serangan Bom Di Paris

Telah terjadi serangan bom pada tanggal 11 maret 2004. Dalam peristiwa tersebut terjadi beberapa ledakan yang mengakibatkan banyak sekali korban akibat ledakan tersebut. Diinfokan bahwa ada 13 bom yang dipasang namun hanya 10 yang meledak.

Yang menjadikan peristiwa ini sebagai salah satu serangan teroris paling parah di eropa. Akibat serangan tersebut ada sekitar 192 korban jiwa, dan sekitar 2.050 lainnya mengalami luka luka.

11 Maret 1978 Sejarah Operation Litani

Kali ini terdapat sejarah besar yang menjadi berita dunia terjadi di wilayah israel, pada tanggal 11 maret 1978 lalu. Sejarah tersebut terjadi ketika gerilyawan fatah membajak salah satu bus yang ada di israel.

Akibatnya ada sekitar 37 orang meninggal dunia dan ada lebih dari 70 orang lainnya mengalami luka luka yang cukup serius.

11 Maret 1977 Kasus Penyanderaan Besar

Pada tanggal 11 maret 1977 dilaporkan ada lebih dari 130 orang disandera di wilayah Washington, DC. Tersangka atau pelaku dari penyanderaan tersebut adalah sekelompok orang yang diidentifikasi sebagai kelompok Muslim Hanafi.

Peristiwa penyanderaan tersebut belangsung cukup alot. Dan akhirnya dibebaskan setelah duta besar dari 3 negara Islam bergabung dalam negosiasi.

Tanpa kita sadari ternyata banyak ya guys, peristiwa yang terjadi pada tanggal ini. Dan ternyata ditanggal yang sama ditahun yang berbeda banyak korban berjatuhan akibat peristiwa tersebut.

Baca Juga Artikel Menarik lainnya Dibawah Ini :