10 Januari Memperingati Hari Apa, Berikut Penjelasannya!

10 Januari Memperingati Hari Apa – Masih banyak dari kamu yang masih bertanya tanya ada apa pada tanggal 10 januari. Sebab jika kamu membuka kalender tidak akan menemukan ada peringatan atau peristiwa apa pada tanggal tersebut.

Maka pada kesempatan kali ini ayovaksindinkeskdi.id akan memberikan beberapa informasi yang terjadi pada tanggal 10 januari ini. Yang dimana kamu pastinya tidak menyangka bahwa tanggal ini ada banyak sekali sejarah yang menarik untuk diketahui.

Penasaran 10 Januari Memperingati Hari Apa?, untuk itu yuk simak bersama untuk beberapa informasi yang kami berikan dibawah ini. Berikut beberapa penjelasan dan point pointnya!

10 Januari Memperingati Hari Tritura [Tiga Tuntutan Rakyat]

10 Januari Memperingati Hari Tritura [Tiga Tuntutan Rakyat]

Pada tanggal ini merupakan hari yang cukup bersejarah bagi bangsa Indonesia. Sebab ini akan menjawab pertanyaan dari kamu perihal 10 januari Memperingati Hari Apa.

Hari Tiga Tuntutan Rakyat (Tritura) merupakan momentum yang dirayakan setiap tahunnya di Indonesia. Hari ini juga disebutkan sebagai awal atau tonggakan menuju lahirnya orde baru.

Siapa sangka awalnya bermula dari tragedi berdarah gerakan 30 september 1965. Setelah itu muncul lah gerakan yang dilakukan oleh gerakan mahasiswa. Yakni sebagai aksi Tritura.

Lantas apa isi dari tiga tuntutan tersebut ?, yang pertama bubarkan partai komunis Indonesia (PKI). Lalu yang kedua adalah rombak kabinet dwikora. Dan yang ketiga adalah turunkan harga.

10 Januari Memperingati Hari Satu Juta Pohon

Hari Satu Juta Pohon

Selain itu di Indonesia sendiri ada satu lagi hari bersejarah yang diresmikan pada tanggal 10 januari dan bisa menjawab pertanyaan kamu mengenai 10 januari memperingati hari apa. Dimana tepatnya pada tanggal 10 januari 1993 oleh presiden republik Indonesia Soeharto.

Hari ini juga merupakan hari bersejarah bagi bangsa Indonesia. Yang dimana merupakan salah satu momentum atau perayaan setiap tahunnya. Yang dikenal sebagai Hari Satu Juta Pohon.

Peringatan yang satu ini juga dibuat sebagai bentuk keperdulian masyarakat dan pemerintah. Akan pentingnya pohon bagi pelestarian lingkungan hidup dan penyelamatan hutan.

Secara umum hari peringatan ini dibuat sebagai momentum bagi rakyat Indonesia. Sebagai usaha atau gerakan penanaman pohon diberbagai tempat serta dilingkungan sekitar.

Agar masyarakat Indonesia dapat menghirup udara segar yang dihasilkan oleh pohon. Karena sebagaimana kita ketahui pohon merupakan salah satu penghasil oksigen segar yang ada dibumi.

Peristiwa lainnya Yang Terjadi Pada 10 Januari

Selain dari peringatan yang ada diatas, ada beberapa informasi tambahan yang tidak kalah menarik tentang 10 Januari Memperingati Hari Apa yang menjadi sejarah dunia yang tentu saja menarik untuk kamu ketahui sebagai penambaha wawasan seputar dunia.

Penasaran?, berikut beberapa diantaranya!

10 Januari Memperingati Hari Perjanjian Versailles

10 Januari Memperingati Hari Perjanjian Versailles

Peristiwa ini merupakan sebagai hari bersejarah bagi keamanan negara negara yang ada didunia. Dan menjadi sebuah momentum bersejarah terhadao berakhirnya perang dunia I.

Pada tanggal 10 januari tepatnya ditahun 1920. Liga Bangsa Bangsa mengadakan pertemuan pertamanya. Dalam upaya atau dalam rangkan meratifikasi perjanjian versailles.

Perjanjian Versailles adalah suatu perjanjian damai yang secara resmi mengakhiri perang dunia I. Yakni antara sekutu dengan kekaisaran jerman. Sebelumnya selama 6 bulan negosiasi pada konferensi perdamaian paris.

Hal terpenting yang dihasilkan dari perjanjian ini yakni jerman menerima akan tanggung jawab penuh. Karena dinyatakan sebagai penyebab dari peperangan.

Dan harus melakukan perbaikan perbaikan pada negara negara tertentu yang tergabung didalam kelompok sekutu.

Jadi bisa dibilang 10 januari memperingati hari apa? Ya hari perjanjian versailles

10 Januari 1923 Lithuania Merebut Memel

Lithuania Merebut Memel

Memel atau bisa juga disebut Klaipeda merupakan sebuah wilayah atau jalur laut yang mempunyai pelabuhan utama feri. Untuk hubungan antar swedia, denmark, dan jerman.

Dulunya wilayah ini merupakan daerah mandiri namun telah berhasil dijajah dan direbut oleh negara Lithuania. Atau Republik Lituania yang merupakan sebuah negara didaerah eropa utara.

Dan sampai saat ini Memel atau Klaipeda masuk kedalam wilayah negara kesatuan republik Lithuania. Dan merupakan pelabuhan internasional terbesar yang dimiliki oleh negara tersebut.

10 Januari 1946 Sidang Umum PBB London Pertama Kali Dibuka

Sidang Umum PBB London Pertama Kali Dibuka

PBB merupakan organisasi dunia yang sangat terkenal bagi seluruh negara yang ada didunia. Maka tidak heran beberapa momentum yang dibuat akan menjadi sejarah dunia.

Termasuk pada sidang pertama kali yang diadakan dilondon tersebut. Yang dimana pada moentum itu dihadiri oleh perwakilan dari 51 negara negara yang ikut serta hadir dalam sidang umum tersebut.

10 Januari 1973 Partai Demokrasi Indonesia

Partai Demokrasi Indonesia

Pada tanggal ini juga merupakan tanggal yang bersejarah bagi salah satu partai yang ada di Indonesia ini. Yang dimana PDI sendiri pernah menjadi salah satu partai yang megusung presiden republik Indonesia kala itu dan saat ini.

PDI ini sendiri dibentuk oleh soekarno dan didirikan pada 10 januari 1973. Yang dimana ini adalah cikal bakal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Yang sekarang diketuai oleh mantan presiden Indonesia Megawati Soekarnoputri.

10 Januari 1984 Hubungan Diplomat Penuh Amerika Serikat & Vatikan

Diplomat Penuh Amerika Serikat & Vatikan

Hubungan Diplomat adalah praktik mempengaruhi keputusan dan perilakupemerintah asing. Atau organisai antar pemerintah melalui dialog, negosiasi, dan cara non kekerasan lainnya.

Biasanya hal ini mengacu kepada hubungan internasional yang dilakukan oleh antar diplimat profesional. Untuk membahas isu isu dan topik yang dibahas oleh kedua belah pihak.

Dan negara amerika sendiri telah memutuskan untuk hubungan diplomat penuh terhadap vatikan. Bagi kamu yang belum tau, vatikan itu sendiri merupakan negara di eropa selatan.

10 Januari Memperingati Hari Peristiwa Ledakan Bom Wara, Sulawesi

10 Januari Memperingati Hari Ledakan Bom Wara, Sulawesi

Kejadian ini merupaka peristiwa yang terjadi dinegara republik Indonesia. Yang dimana pada peristiwa tersebut telah terjadi ledakan bom didaerah sulawesi. Lebih tepatnya di Cafe Bukit Sampoddo Indah, Luwu, palopo, sulawesi.

Pada tanggal 10 januari 2004 tepatnya pada pukul 23:00 Waktu Indonesia timur ledakan itu terjadi. Dan telah memakan korban 4 orang meninggal dunia. Peristiwa ini menjadi peristiwa mencekam yang terjadi di kabupaten Luwu pada saat itu.

10 Januari 2014 Bandar Udara Halim Perdanakusuma

Bandar Udara Halim Perdanakusuma

Sebelumnya kita semua tau bahwa bandara ini sempat ditutup dengan beberapa alasan tertentu. Dan bandar udara soekarno hatta lah yang menjadi bandara yang aktif untuk daerah wilayah tersebut.

Namun pada tanggal 10 januari 2014 bandar udara halim perdanakusuma telah dibuka kembali untuk penerbangan komersial. Yang dimana ini menjadi salah satu bentuk untuk mengurangi beban bandara internasional soekarno-hatta.

Dan sampai disini dulu berita, sejarah dan jawaban teman-teman tentang 10 januari memperingati hari apa, semoga terbantu ya.

Baca Juga :